Raja Pertama di Lampung Keluarkan Prasasti

Prasasti Hujung Langit
PADA zaman Hindu-Budha, Lampung termasuk daerah kekuasaan Kerajaan Sriwijaya yang berpusat di Palembang. Hal ini ditandai oleh prasasti dari Datu (Raja) Sriwijaya bertarikh 608 Saka (686 Masehi) yang ditemukan di Desa Palas Pasemah, daerah Kalianda.

Di Desa Bawang, antara Liwa dan Gunung Pesagi, ditemukan Prasasti Hujung Langit yang bertarikh 9 Margasira 919 Saka (12 November 997 Masehi). Nama raja yang mengeluarkan prasasti itu tercantum pada baris ke-7, namanya Sri Haridewa. Inilah nama raja di daerah Lampung yang pertama kali ditemukan pada prasasti. Melihat lokasinya, barangkali prasasti tersebut ada hubungannya dengan Kerajaan Skalabrak yang legendaris itu.
Share on Google Plus

About Unknown

6 komentar:

  1. Saliwa@ Mari kita sama-sama mencari dan mengumpulkan jejak-jejak sejarah Lampung yang terserak.

    uzk@ Rujukannya, Prof. Dr. Louis–Charles Damais dalam bukunya berjudul “Epigrafi dan Sejarah Nusantara”, Pusat Penelitian Arkeologi Nasional, Jakarta, 1995.

    ReplyDelete
  2. Kerajaan dompu
    Konon raja raja dompu berasal dr pernikahan putra mahkota toelang bawang uganda menikahi putri ncuhi ompu patikula,namun sayang, bln ada prasasti maupun naskah kuno yg di temukan mencatat hal tsb,

    ReplyDelete
  3. Saya suka baca artikel cerita tentang asal usul lampung..dan hubungan nya dengan banten.tapi kurang jelas dan kurang detail.mohon yg lebih jelas dong

    ReplyDelete
  4. Saya suka baca artikel cerita tentang asal usul lampung..dan hubungan nya dengan banten.tapi kurang jelas dan kurang detail.mohon yg lebih jelas dong

    ReplyDelete